Tingkah Laku Anak Adalah Gambaran Posisi Orang Tua Pada Anak


5 Posisi Kontrol Menurut Irwan Rinaldi

Sebagai orang tua, kita diberikan pilihan untuk menjadi siapa dalam mendidik anak-anak kita kelak. Bagaimana posisi kontrol menentukkan karakter anak.

Penghukum
Akan melahirkan anak-anak yang suka memberontak, menyalahkan orang lain, suka berbohong, sehingga akibatnya dia akan mengulangi dan mengulangi lagi kesalahannya.

Pembuat Orang Merasa Bersalah
Akan melahirkan anak-anak yang suka menyembunyikan keinginannya yang sesungguhnya, suka berbohong, suka menyangkal, sehingga akibatnya anak akan merasa rendah diri.

Teman
Akan melahirkan anak-anak yang ketergantungan, sehingga akibatnya anak akan lemah dan tidak mandiri.

Pemantau
Akan melahirkan anak-anak yang menyesuaikan diri jika diawasi, sehingga akibatnya akan menitikberatkan apa hadiah untuk dirinya

Manager
Akan melahirkan anak-anak yang menguatkan pribadi, sehingga akibatnya anak akan mengevaluasi diri dan memperbaiki diri.
Label:

Posting Komentar

Video

[Yours_Label_Name][video]
[blogger]

Author Name

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Diberdayakan oleh Blogger.